Rabu, 07 November 2012

Tips Diet Turunkan berat Badan

Tips Diet Turunkan berat Badan

Berikut adalah tips sederhana untuk diet turunkan berat badan. Berat badan yang berlebih sering menjadi penghambat aktivitas kita. Badan yang terlalu gemuk, selain mengurangi percaya diri, juga mengakibatkan berbagai penyakit yang jika dibiarkan akan berbahaya bagi tubuh. Mungkin Anda telah mencoba beragam cara diet turunkan berat badan, namun hingga kini belum berhasil. Diet turunkan berat badan tidak sekedar hanya membatasi asupan makanan ke dalam tubuh. Diet turunkan berat badan merupakan kombinasi gaya hidup yang sehat dan seimbang. Jika kita sembarangan melakukan diet turunkan berat badan, mungkin bukan langsing dan sehat yang didapatkan, tapi justru badan yang menolak hingga mengakibatkan munculnya keluhan sakit dan bisa jadi komplikasi yang lain.

Untuk memulai diet turunkan berat badan, lakukan pola hidup sehat sekarang juga dan konsumsi nutrisi yang seimbang bagi tubuh. Awali hari Anda dengan mengkonsumsi menu sarapan tinggi serat, seperti potongan buah segar, dan sayur atau segelas jus buah segar tanpa gula. Buah yang bisa Anda pilih adalah pepaya dan jeruk, pisang dan strawberry, apel dan kiwi atau kombinasi lain sesuai selera Anda. Ingat, jus tanpa gula jauh lebih tepat dijadikan menu diet turunkan berat badan. Jika Anda penikmat teh, teh hijau bisa menjadi pilihan Anda. Teh hijau mampu membakar kalori kurang lebih 70 kalori perhari.

Tips diet turunkan berat badan selanjutnya adalah perbanyak minum air putih. Tips ini mungkin klasik, namun terbukti mampu menjaga kondisi tubuh, memperlancar metabolisme di dalam tubuh dan juga membersihkan bagian dalam tubuh. Minum air putih juga sangat dianjurkan dalam diet turunkan berat badan karena tubuh kadang tidak bisa membedakan rasa lapar dan dahaga. Saat Anda merasa lapar, coba minum segelas air putih. Dan jaga pola makan Anda, cukup tiga kali sehari. Tentu saja Anda boleh menikmati makanan kecil saat jeda waktu sekitar pukul 10 pagi dan tiga sore. Segelas teh hijau hangat dan irisan buah segar, atau roti gandum bisa menjadi pilihan Anda. Untuk memberikan rasa nikmat pada menu diet turunkan berat badan Anda, cobalah tambahkan irisan buah pisang pada roti Anda. Pisang memiliki rasa manis yang lezat dipadankan dengan roti gandum.

Menjalani diet turunkan berat badan bukan berarti tidak makan nasi sama sekali. Anda tetap harus menyantap seporsi nasi, sayur dan lauk dengan gizi seimbang selama menjalani diet turunkan berat badan. Ingat, tubuh memerlukan asupan gizi untuk beraktivitas. Anda bisa menikmati menu makan berupa nasi, sayur dan lauk pada siang hari. Siang hari adalah saat tubuh mulai kekurangan asupan gizi karena telah dipakai dan akan terus dipakai beraktivitas hingga malam hari. Pagi dan malam hari, Anda tidak perlu mengkonsumsi nasi. Mungkin Anda berfikir, apakah tubuh tidak akan lemas jika tidak mengkonsumsi nasi? Buah – buahan dan sayur saja memang belum cukup untuk memenuhi kebutuhan gizi Anda terutama saat menjalani diet turunkan berat badan. Karena itu, jangan lupa untuk mengkonsumsi nutrisi herbal bagi tubuh pada pagi dan malam hari sebagai pengganti menu makan. Anda bisa memilih susu rendah lemak dan buah – buahan seperti yang terkandung dalam produk Herbalife. Selain berat badan terkontrol, gizi juga tetap terjaga. Herbalife, cara sehat untuk diet turunkan berat badan.